Peningkatan Keaktifan dan Hasil Belajar Materi Lingkaran Melalui Course Review Horay Kelas VIIIA SMP 4 Bae Tahun 2020

Authors

  • Siti Malikhah SMP 4 Bae Kudus

DOI:

https://doi.org/10.21580/square.2021.3.2.8351

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar Lingkaran melalui Course Review Horay (CRH) bagi peserta didik kelas VIIIA SMP 4 Bae semester 2 tahun 2020. Penelitian dilaksanakan selama 2 bulan mulai bulan Januari hingga Februari 2020. Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas VIIIA SMP 4 Bae semester 2 tahun 2020. Sumber data diambil dari peserta didik berupa pengamatan langsung oleh observer dan hasil penilaian harian. Untuk menganalisis data, peneliti menggunakan lembar observer dan deskripsi komparatif. Metode yang digunakan meliputi empat tahapan yakni perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Tiap siklus terdiri dari 2 pertemuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa melalui model pembelajaran CRH dapat meningkatkan keaktifan dan hasil belajar Lingkaran bagi peserta didik kelas VIIIA SMP 4 Bae semester 2 tahun 2020.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arifatun, Nahar., Dwi, Sulistyaningsih., & Purnomo, Eko Andy. (2016). Keefektifan Model Pembelajaran Course Review Horay dengan Pendekatan Kontekstual terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis pada Materi Segitiga Kelas VII. Jurnal Karya Pendidikan Matematika, 3(1), 48-59.

Asih, Suryani., Maulana, & Julia. (2016). Pengaruh Pendekatan Course Review Horay (CRH) Terhadap Pemahaman Matematis Dan Motivasi Belajar Matematika Siswa Sekolah Dasar Pada Materi Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat. Jurnal Pena Ilmiah, 1(1), 1-10.

Fahmi, Royani., Hery, Sawiji., & Patni Ninghardjanti. (2020). Pengaruh Keaktifan dan Fasilitas Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas XII SMK N 1 Banyudono 2019/2020. Jurnal Informasi dan Komunikasi Administrasi Perkantoran, 4(2), 112-122.

Fitrah, Amelia, & Ferdinand Herman, Siahaan. (2015). Perbandingan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Course Review Horay dengan Time Token Arends Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VIII di SMP Laksamana Batam Tahun Pelajaran 2014/2015. Pythagoras, 4(2), 69-76.

Ingti Binova, A. (2017). Upaya meningkatkan keaktifan siswa dalam pembelajaran matematika dengan permainan dakon di kelas II SDN Tambakromo 03 Pati (Skripsi tidak dipublikasikan). Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Yogyakarta.

Jakse, H. S. (2015). Peningkatan Minat dan Keaktifan Belajar Matematika melalui Model Pembelajaran Kooperatif Course Review Horay. Jurnal Pendidikan Matematika, 14(2), 170-174.

Maslikhan. (2015). Peningkatan Hasil Belajar Matematika Materi Bangun Datar Sederhana Melalui Penggunaan Media Manipulatif Pada Siswa Kelas I-B MI Mamba’ul Ulum Bedanten Bungah Gresik (Skripsi tidak dipublikasikan). Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya.

Miftahul, Huda. (2014). Model-Model Pengajaran dan Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Noor, Laila, Atini., & Ali, Mahmudi. (2016). Keefektifan Cooperative Learning CRH dan NHT Ditinjau dari Sikap dan Prestasi Belajar Matematika Siswa. Pythagoras Jurnal Pendidikan Matematika, 16(2), 160-168.

Pramadita, A. A., Mashuri, & R, Arifudin. (2013). Keefektifan Model Pembelajaran Course Review Horray terhadap Hasil Belajar dan Minat Belajar Siswa. Journal of Mathematics Education, 2(2), 34-39.

Ramlah., Dani, Firmansyah., & Hamzah Zubair. (2014). Pengaruh Gaya Belajar dan Keaktifan Siswa terhadap Prestasi Belajar Matematika (Survey pada SMP Negeri di Kecamatan Klari Kabupaten Karawang). Jurnal Ilmiah Solusi, 1(3), 68-75.

Shoimin, Aris. (2014). 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Downloads

Published

2021-10-29

Issue

Section

Articles