PELATIHAN PEMBUATAN ALAT-ALAT PRAKTIKUM IPA FISIKA BAGI GURU IPA SMP/MTs SWASTA SEKECAMATAN WINONG KAB PATI

Edi Daenuri Anwar*  -  IAIN Walisongo, Indonesia

(*) Corresponding Author

Salah satu kegiatan untuk pendampiangan ke sekolah/Madrasah adalah dengan
Pendampingan dalam pembelajaran dalam bentuk karya pengabdian dosen.
Dalam pengabdian ini pengabdian yang di maksud adalah pendampingan
kepada guru-guru IPA Fisika SMP/MTs swasta se-Kecamatan tentang
pembuatan alat-alat praktikum IPA Fisika
Bentuk pendampingan tersebut adalah diadakan workshop pembuatan alatalat
praktikum IPA fisika bagi guru IPA SMP/MTs swasta se-kecamatan
winong kab pati dilaksanakan di MTs Nahdlotusy Syubban Sarimulyo Winong
dengan mengundang empat sekolah SMP/MTs swasta di Kec. Winong.
Undanga tersebut dihadiri guru IPA Fisika dari tiga sekolahan yaitu MTs.
Nahdlotusy Syubban Sarimulyo Winong, MTs. Roudlotusy Syubban Tawangrejo
Winog dan SMP PGRI 05 Winong.
Antusiasme peserta tercermin dari banyaknya pertanyaan kepada narasumber
atas berbagai masalah pembelajaran, materi, media dan eksperimen Fisika.
Keingintahuan peserta karena selama ini belum pernah ada workshop, seminar,
ataupun lokakarya yang mengundang guru-guru swasta ini. dan Dan
bahkan semua peserta meminta untuk di adakan kembali pada tahun-tahun
yang akan datang.
Hasil dari workshop ini peserta mempunyai pemahaman baru bagaimana cara
membuat dan pengadaan alat-lat praktikum Fisika dengan biaya yang sangat
terjangkau, manajemen laboratorium dan pengelolaan laboratorium. Serta
penggunaannya pada proses pembelajaran, sebagai media, peraga maupun
untuk keperluan eksperiman.

Keywords: workshop, alat-alat praktikum, fisika

  1. A.H. Maslow, 1970, “A Theory of Human Motivation”. Paper dalam
  2. Psychological Review
  3. Gabel, D.L.1994, Handbook of Research on Science Teaching and Learning. New York: Mc Millan Publishing Company
  4. Harms, Virtual and remote labs in Physics education, German Institut for
  5. Research on Distance Education in the University of Tuebingen, 1-6
  6. Kertodirekso, W. et al, 1986, penelitian Kesulitan Belajar Siswa SMAN di
  7. Kodya Bandung dalam bidang Biologi, Bandung, FPMIPA IKIP
  8. Koesmadji. 2004. Teknik Laboratorium. Bandung : FMIPA UPI
  9. Kuhn, Thomas S., 2002, The Structure of Scientific Revolutions: Peran
  10. Paradigma dalam Revolusi Sains, Remaja Rosdakarya, Bandung .
  11. Moh. Amien. 1988. Buku Pedoman Laboratorium dan Petunjuk Praktikum
  12. IPA. Jakarta : Depdikbud
  13. Paulo Freire, 2002, Politik Pendidikan dan Kebudayaan, Kekuasaan dan
  14. Pembebasan, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
  15. Syaiful Bahri Djamarah, 2000, Guru dan Anak Didik dalam Interaksi
  16. Edukatif, cet. 1, Jakarta Rineka Cipta.
  17. Surahman. 1987. Pengelolaan Laboratorium Biologi. Yogyakarta : FMIPA
  18. IKIP Yogyakarta
  19. Wenty, 2010, Pengembangan Pengajaran Praktik dengan Pre-Lab berbasis Simulation, Laporan penelitian Puslit yang di biayai oleh DIPA 2010
  20. Hadiat (ed.). 1984. Pedoman pengelolaan laboratorium IPA : pegangan
  21. guru. proyek pengadaan buku. depdikbud.
  22. Peraturan menteri pendidikan nasional RI tentang standart tenaga
  23. laboratorium sekolah/ madrasah. no. 26 tahun 2008
  24. Dr.dr. BM.Wara Kushartanti, manajemen laboratorium sebagai sumber
  25. Belajar, staff.uny.ac.id/sites/default/.../MANAJEMEN%20LABORATORIUM.pdf
  26. diakses tanggal 9 September 2013
  27. Merancang Pengelolaan Kegiatan Laboratorium Ipa Di Sekolah,
  28. kimia.unnes.ac.id/manlab/kegiatan-lab.pdf diakses tanggal 9 september 2013
  29. Drs. Suyitno Al. MS, tata letak alat laboratorium ipa, staff.uny.ac.id/sites/default/files/pengabdian/.../tata-letak-alat-lab.pdf diakses tanggal 9 september 2013
  30. Manajemen Laboratorium, makalah pelatihan manajemen laboratorium
  31. ikawcollections.files.wordpress.com/2010/.../manajemen-laboratorium.pdf. diakses tanggal 9 september 2013

Open Access Copyright (c) 2016 Edi Daenuri Anwar

Dimas: Jurnal Pemikiran Agama untuk Pemberdayaan
Institute for Research and Community Services (LP2M)
UIN Walisongo, Semarang, Indonesia
Jl. Walisongo No 3-5 Semarang 50185
Central Java, Indonesia
Website: https://lp2m.walisongo.ac.id/
Email: dimas@walisongo.ac.id

ISSN: 1411-9188 (Print)
ISSN: 2502-9428 (Online)

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

Get a feed by atom here, RRS2 here and OAI Links here

apps