Improving Agricultural Sector: The Role of Mudharabah Financing (Study on Sharia Financing Savings and Loans Cooperatives)
DOI:
https://doi.org/10.21580/economica.2021.12.1.3829Keywords:
Sharia Financing Savings and Loans Cooperatives, Mudharabah Financing, Agricultural Sector ImprovementAbstract
Abstract: This study aims to determine the role of mudharabah financing in a Financing Savings and Loan Cooperative towards improving the agricultural sector. Data collection techniques used are observation, interviews, and documentation. The study results indicate that cooperatives play a role in improving the agricultural sector with the help of the capital provided. The increase in the agricultural sector can be seen from the adequacy of capital, increased welfare, and increased labor. However, the improvement of cooperatives' welfare and other factors such as natural weather conditions play a role in improving farmers' welfare. As for the suitability of implementing mudharabah financing in cooperatives, there is still a discrepancy between the implementation and the DSN MUI fatwa No. 7 of 2000 concerning Mudharabah Financing, the capital used by cooperative members is not 100% of the cooperative. Members also do not get the opportunity to bargain about the amount of profit sharing.
Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran pembiayaan mudharabah di Koperasi Simpan Pinjam Pembiayaan terhadap peningkatan sektor pertanian. Teknik pengumpulan data yang digunakan ialah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menyebutkan koperasi berperan dalam meningkatkan sektor pertanian dengan bantuan modal yang diberikan. Adapun peningkatan pada sektor pertanian dapat dilihat dari kecukupan modal, peningkatan kesejahteraan, serta peningkatan tenaga kerja. Akan tetapi, dalam peningkatan kesejahteraan koperasi tidak berperan secara keseluruhan dikarenakan terdapat faktor lain yang dapat mempengaruhi peningkatan kesejahteraan petani yakni kondisi cuaca alam. Sedangkan untuk kesesuaian pelaksanaan pembiayaan mudharabah pada koperasi masih terdapat ketidaksesuaian antara pelaksanaan dengan fatwa DSN MUI No 7 tahun 2000 tentang Pembiayaan Mudharabah, yakni modal yang digunakan anggota koperasi tidak 100% dari koperasi, serta anggota juga tidak mendapatkan kesempatan dalam melakukan tawar-menawar mengenai besaran bagi hasil.
Downloads
References
Anggraeni, Feni Dwi. 2013. “Pengembangan Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah (UMKM) Melalui Fasilitasi Pihak Eksternal Dan Potensi Internal (Studi Kasus Pada Kelompok Usaha ‘Emping Jagung’ Di Kelurahan Pandanwangi Kecamatan Blimbing Kota Malang).” Jurnal Administrasi Publik 1 (6): 1286–95. http://administrasipublik.studentjournal.ub.ac.id/index.php/jap/article/view/195.
Arianto, Dwi Agung Nugroho. 2012. “Peranan Al-Mudharabah Sebagai Salah Satu Produk Perbankan Syariah Dalam Upaya Mengentaskan Kemiskinan Di Indonesia.” Jurnal Ekonomi Dan Pendidikan 8 (2): 164–85. https://doi.org/10.21831/jep.v8i2.794.
Asaad, Mhd. 2011. “Peningkatan Peranan Perbankan Syariah Untuk Pembiayaan Usaha Pertanian.” MIQOT: Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman 35 (1): 113–27. https://doi.org/10.30821/miqot.v35i1.134.
Badan Pusat Statistik. 2017. “Jumlah Lapangan Pekerjaan Menurut Lapangan Pekerjaan Utama Di Indonesia Tahun 2017.”
Bhakti, Rizki. 2013. “Pemberdayaan UMKM Melalui Pembiayaan Dengan Prinsip Bagi Hasil Oleh Lembaga Keuangan Syariah.” Arena Hukum 6 (1): 121–37. https://doi.org/10.21776/ub.arenahukum.2013.00601.7.
Buchori, Nur Syamsudin. 2012. Koperasi Syariah Teori Dan Praktik. Banten: Pustaka Aufa Media.
Burhanuddin. 2013. Koperasi Syariah Dan Pengaturanya Di Indonesia. Edited by Musleh Herry and Muhammad Idris. 2nd ed. Malang: UIN MALIKI MALANG.
Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia. 2000. Fatwa Dewan Syariah Nasional No: 07/DSN-MUI/IV/2000 Tentang Pembiayaan Mudharabah (Qiradh). Indonesia.
Hadi, Sutrisno. 2006. Statistik Jilid 2. Edited by Andi. 1st ed. Yogyakarta: Yayasam Penerbitan Fak. Psikologi UGM.
Hidayatulloh, Muhammad, and Meri Indri Hapsari. 2015. “Peran Pembiayaan Produktif BMT Mandiri Mulia Terhadap Peningkatan Kesejahteraan Anggota Perspektif Maqasih Syariah.” Jurnal Ekonomi Syariah Teori Dan Terapan 2 (10): 797. https://doi.org/10.20473/vol2iss201510pp797-811.
Keumala, Cut Muftia, and Zamzami Zainuddin. 2018. “Indikator Kesejahteraan Petani Melalui Nilai Tukar Petani (NTP) Dan Pembiayaan Syariah Sebagai Solusi.” Economica: Jurnal Ekonomi Islam 9 (1): 129–49. https://doi.org/10.21580/economica.2018.9.1.2108.
Kuraohman, Nanang Taufiq. 2017. “Peningkatan Pendapatan Nasabah Dalam Memanfaatkan Pembiayaan Mudharabah (Studi Pada BMT Nur Insan Mandiri Sukoharjo).” NAskah Publikasi Ilmiah, 1–12.
Lindiawatie, and Dhona Shahreza. 2018. “Peran Koperasi Syariah BMT Bumi Dalam Meningkatkan Kualitas Usaha Mikro.” AL URBAN 2 (1): 1–12. https://doi.org/10.22236/alurban _vol2/is1pp1-12.
Maryati, Sri. 2015. “Peran Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Dalam Pengembangan UMKM Dan Agribisnis Pedesaan Di Sumatera Barat.” Economica 3 (1): 1–17. https://doi.org/10.22202/economica.2014.v3.i1.231.
Muheramtohadi, Singgih. 2017. “Peran Lembaga Keuangan Syariah Dalam Pemberdayaan UMKM Di Indonesia.” Muqtasid: Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syariah 8 (1): 65. https://doi.org/10.18326/muqtasid.v8i1.65-77.
Nasution, Zubaidah. 2016. “Model Pembiayaan Syariah Untuk Sektor Pertanian.” Ekonomi Dan Perbankan Syariah 3 (2): 325–43. https://doi.org/10.21107/dinar.v3i2.2701.
Prasetya, Renata Agung, and Sri Herianingrum. 2016. “Peranan Baitul Maal Wa Tamwil Meningkatkan Usaha Mikro Melalui Pembiayaan Mudharabah.” Jurnal Syarikah : Jurnal Ekonomi Islam 2 (2): 252–67. https://doi.org/10.30997/jsei.v2i2.286.
Prastiani, Siti Chaerunisa, and Jasmi Indra. 2014. “Peranan Pembiayaan Syariah Terhadap Peningkatan Kesejahteraan Nasabah Pada BMT Berkah Mentari Pamulang.” Ilmiah Akuntansi 2 (3): 343–60.
Prastiawati, Fitriani, and Emile Satya Darma. 2016. “Peran Pembiayaan Baitul Maal Wat Tamwil Terhadap Perkembangan Usaha Dan Peningkatan Kesejahteraan Anggotanya Dari Sektor Mikro Pedagang Pasar Tradisional.” Jurnal Akuntansi Dan Investasi 17 (2): 197–208. https://doi.org/10.18196/jai.2016.0055.197-208.
Rachdianti, Tania, Endang Siti Astuti, and Heru Susilo. 2016. “Pengaruh Penggunaan E-Tax Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Studi Pada Wajib Pajak Terdaftar Di Dinas Pendapatan Daerah Kota Malang).” Jurnal Perpajakan (JEJAK)|. Vol. 11.
Republik Indonesia. 2018. Peraturan Menteri Koperasi Dan Usaha Kecil Dan Menengah Republik Indonesia No. 11 Tahun 2018 Tentang Perizinan Usaha Simpan Pinjam Koperasi. Indonesia.
Ridlwan, Ahmad Ajib. 2016. “Implementasi Akad Muzara’ah Pada Bank Syariah: Alternatif Akses Permodalan Sektor Pertanian.” Iqtishoduna 5 (1): 34–48. https://ejournal.iaisyarifuddin.ac.id/index.php/iqtishoduna/article/view/82.
Ruminta, Ruminta. 2016. “Analisis Penurunan Produksi Tanaman Padi Akibat Perubahan Iklim Di Kabupaten Bandung Jawa Barat.” Kultivasi 15 (1): 37–45. https://doi.org/10.24198/kultivasi.v15i1.12006.
Saifidin, Muhamad. 2020. “Pros and Cons of Implementing Mudharabah Agreement for Agricultural Financing with the Implementation of Maqosid Sharia (Case Study of the Implementation of the Mudhorobah Agricultural Agreement in Tamzis KPPS).” Journal of Islamic Business and Economic Review (JIBER) 3 (1): 14–22. https://stebilampung.ac.id/journal/index.php/jiber/article/view/110.
Saragih, Faoeza Hafiz. 2017. “Pembiayaan Syariah Sektor Pertanian.” Jurnal Agrica 10 (2): 112. https://doi.org/10.31289/agrica.v10i2.1458.
Soeleman, Sugiharto, and Gita Fitria. 2020. “Biological Assets as Mudharabah-Based Loan Collateral for Smallholder Farmers In Indonesia: A Feasibility Study.” Diponegoro International Journal of Business 3 (1): 61–67. https://doi.org/10.14710/dijb.3.1.2020.61-67.
Subagyo, Ahmad. 2015. Keuangan Mikro Syariah. 1st ed. Jakarta: Mitra Wacana Media.
Susilo, Edi, and A. Khoirul Anam. 2018. “Sharia Complience Akad Berbasis Natural Uncertainty Contract (NUC) Lembaga Keuangan Mikro Syariah Di Kabupaten Jepara.” Al-Uqud : Journal of Islamic Economics 2 (1): 20. https://doi.org/10.26740/al-uqud.v2n1.p20-37.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors can enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), acknowledging its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) before and during the submission process, as it can lead to productive exchanges and earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).