Penggunaan Metode Team Games Tournament pada Pembelajaran Tematik untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa

Authors

  • Shalahudin Shalahudin Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi
  • Widiya Wati Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi

DOI:

https://doi.org/10.21580/jieed.v1i2.7581

Keywords:

learning activities, teams games tournament learning model, thematic learning, keaktifan belajar, model pembelajaran teams games tournament, pembelajaran tematik

Abstract

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk penggunaan metode teams games tournament untuk meningkatkan keaktifan belajar siswa di dalam proses pembelajaran materi keragaman suku bangsa dan agama di negeriku. Subjek penelitian tindakan kelas ini adalah kelas IV SD Negeri 59/IX Penyengat Olak. Teknik pengumpulan data penelitian ini adalah  observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis kuantitatif yang terdiri dari reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan metode teams games tournament dapat meningkatkan keaktifan belajar siswa dalam proses pembelajaran. Keaktifan belajar siswa pada siklus I adalah sebesar 61% dan pada siklus II adalah sebesar 93%. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan metode team games tournamen dapat meningkatkan keaktifan siswa di dalam proses pembelajaran dan mencapai kualitas pembelajaran yang tuntas.

 

Abstract

The purpose of this study is to use the teams games tournament method to increase student learning activity in the learning process of ethnic and religious diversity in my country. The subject of this class action research is grade IV SD Negeri 59/IX Penyengat Olak. The data collection techniques of this study were observation, interviews, and documentation. Data analysis was carried out using quantitative analysis consisting of data reduction, data presentation, and conclusion drawing. The results of this study indicate that the use of the teams games tournament method can increase students' active learning in the learning process. Student learning activity in the first cycle is 61% and in the second cycle is 93%. The results of this study indicate that the use of the team games tournament method can increase student activity in the learning process and achieve complete learning quality.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Shalahudin Shalahudin, Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi

This Jurnal Is good to publish Artikel

References

Ahmadi, Rulam. (2017). Pengantar Pendidikan Asas dan Filsafat Pendidikan. Yogakarta: Ar Ruzz Media.

Asih, B. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT Melalui Teknik Bermain Guna Meningkatkan Minat dan Hasil Belajar Fisik Peserta Didik Kelas X SMA N 1 Pundong. SKRIPSI, Jurusan Pendidikan Fisika, Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan ALam, UNiversitas Negeri Yogyakarta. SKRIPSI, Jurusan Pendidikan Fisika, Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan ALam, UNiversitas Negeri Yogyakarta.

Batubara, H. H. (2020). Media Pembelajaran Efektif. Semarang: Fatawa Publishing.

Dewi Nuryani, T., Rosadi, K. I., & Azim, P. (2019). Penerapan Pembelajaran Tematik Memggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT (Teams Games Tournaments) Untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa Kelas IV Di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 4 Muaro Jambi (Doctoral dissertation, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi).

Huda, Miftahul, (2013). Model-Model Pengajaran dan Pembelajaran, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Majid, Abdul. (2014 ), PembelajaranTematikTerpadu. Bandung: PT Rosdakarya

Nasution, A. M. (2012). Upaya Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team-Game-Tournament (TGT) dengan Media Teka-teki Silang (TTS) pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) di Kelas IV A MI Sultan Agung Yogyakarta. Laporan penelitian tidak diterbitkan. Yogyakarta: Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Yogyakarta.

Nurhayati, E. (2020). Meningkatkan keaktifan siswa dalam pembelajaran daring melalui media game edukasi quiziz pada masa pencegahan penyebaran covid-19. Jurnal Paedagogy, 7(3), 145-150.

Prasetyo, A. D., & Abduh, M. (2021). Peningkatan Keaktifan Belajar Siswa Melalui Model Discovery Learning Di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 1717-1724.

Sani,Ridwan, Abdullah. (2013). Inovasi Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara

Sareong, I. P., & Supartini, T. (2020). Hubungan Komunikasi Interpersonal Guru dan Siswa Terhadap Keaktifan Belajar Siswa di SMA Kristen Pelita Kasih Makassar. Jurnal Ilmu Teologi dan Pendidikan Agama Kristen, 1(1), 29-42.

Setiawan, M. A., & Yuswono, L. C. (2017). Penerapan metode pembelajaran Team Game Tournament (TGT) untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar. E-Jurnal Pendidikan Teknik Otomotif-S1, 20(1).

Siregar dan Nara, (2010 ). Teori Belajar Dan Pembelajaran. Bogor: Ghalia

Susanto, Ahmad (2016 ). Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Prenada Media Group.

Thalita, A. R., Fitriyani, A. D., & Nuryani, P. (2019). Penerapan Model Pembelajaran Tgt Untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa Kelas Iv. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 4(2).

Downloads

Published

06-11-2021

How to Cite

Shalahudin, S., & Wati, W. (2021). Penggunaan Metode Team Games Tournament pada Pembelajaran Tematik untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa. Journal of Integrated Elementary Education, 1(2), 108–118. https://doi.org/10.21580/jieed.v1i2.7581

Similar Articles

<< < 1 2 3 4 5 

You may also start an advanced similarity search for this article.