UPAYA MENUMBUHKAN KARAKTER IPA MELALUI REFLEKSI PENILAIAN DIRI PESERTA DIDIK PADA SISWA KELAS VIII D SMP NEGERI 1 BANDUNGAN TAHUN PELAJARAN 2014/ 2015
Main Article Content
Abstract
Pendidikan karakter pada mata pelajaran IPA merupakan cara yang tepat untuk membentuk pribadi peserta didik yang berakhlak mulia. IPA merupakan salah satu pelajaran yang sudah menerapkan pendidikan karakter dalam proses pembelajarannya. Refleksi penilaian diri peserta didik merupakan salah satu cara untuk menumbuhkan karakter tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk menumbuhkan karakter jujur dan peduli pada lingkungan. Penelitian ini terdiri dari dua siklus yang masing-masing siklus terdiri dari perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan karakter jujur dan peduli pada lingkungan Hal ini dapat diketahui dari hasil observasi penilaian diri peserta didik. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa refleksi penilaian diri peserta didik dapat digunakan untuk menumbuhkan karakter IPA (jujur dan peduli pada lingkungan).
Downloads
Article Details
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in PHENOMENON.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
References
Basuni,R.2009. Penilaian Diri Sendiri (Self Assessment) pada Kurikulum Berbasis Kompetensi. Jurnal Saung Guru. Vol.4 No.1 Juli 2009.
Daryanto. 2013. Pendidikan Karakter di Sekolah, Yogyakarta: Gava Media
Fatimah,S. 2011. Pengembangan Asesmen Alternatif dalam pembelajaran Matematika dengan Pendekatan Realistik di Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, Tahun 15 No.2, 2011
Haryanto. 2012. Mengapa Perlu Pendidikan Karakter. http://belajarpsikologi.com (diakses 10 November 2014)
M. Khusniati. 2012. Pendidikan Karakter Melalui Pembelajaran IPA. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia. Vol.1 N0.2 (2012): 2014-210.
Oci, M. 2012. Model Pendidikan Karakter di Islamic Full Day School (Studi deskritif pada SD Cendekia Leadership School, Bandung). Jurnal Tarbawi Vol 1 No.3 September 2012
Rohman, A. 2011. Penilaian Diri (Self Assessment) dalam Pembelajaran PAI (Makalah Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah “Evaluasi Pendidikan” konsentrasi pendidikan agama islam program pasca sarjana IAIN Sunan Ampel Surabaya 2011/2012)
Saptono. 2011. Dimensi-Dimensi Pendidikan Karakter, Jakarta: Esensi
Sistem Pendidikan Nasional 2003. UU No. 20 tahun 2003.
Reni,A. 2013. Pengembangan Self Assessment sebagai Alat Evaluasi Pendidikan Karakter Berbasis Konservasi pada Mahasiswa Pendidikan Fisika FPMIPA UNNES. Unnes Physic Education Journal 2 (3) 2013.
Tim penyusun. 2010.Bahan Pelatihan Penguatan Metodologi pembelajaran Berdasarkan Nilai-nilai Budaya Untuk Membentuk Daya saing dan Karakter Bangsa: Pengembangan pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa. Jakarta: Pukur Badan Penelitian dan Pemgembangan Kementrian Pendidikan Nasional.